Game Balap Motor Terbaik 2018
1. Bike Racing 3D
Game Balap Motor Terbaik 2018 – Game motor cross terbaik yang bisa dimainkan di smartphone kamu adalah Bike Racing 3D. Di dalam game ini kamu harus balapan dengan waktu untuk mencapat tempat tertentu.
Tentunya game balap ini sangat menantang untuk dimainkan ketika sedang waktu lengang. Kamu bisa memilih motor cross mana yang ingin digunakan, lalu meng-upgrade motor tersebut agar semakin cepat.
Nama: Bike Racing 3D
Ukuran: 14 MB
Total Download: 50 Juta
Rating Play Store: 4.2
2. Mad Skills Motocross 2
Game balap motor cross selanjutnya yang harus kamu coba adalah Mad Skills Motocross 2. Di game ini kamu dituntut untuk menjadi seorang pembalap profesional dalam ajang motor cross.
Game kembangan Turborilla memiliki ukuran download sekitar 62 MB. Namun, grafik yang dihasilkan game ini cukup memuaskan juga loh gaes. Jadi nggak akan sia-sia deh kamu download-nya.
Nama: Mad Skills Motocross 2
Ukuran: 62 MB
Total Download: 10 Juta
Rating Play Store: 4.2
3. Trial Xtreme 3
Trial Xtreme 3 merupakan game balap motor cros yang bisa kamu mainkan di smartphone. Kamu bisa mengunduhnya secara gratis melalui aplikasi Google Play Store dengan ukuran sekitar 98 MB.
Meskipun cukup besar, tentunya game ini nggak bakal buat kamu kecewa deh. Karena selain grafik yang cukup jernih, kamu juga mudah untuk memainkan game yang satu ini.
Nama: Trial Xtreme 3
Ukuran: 98 MB
Total Download: 10 Juta
Rating Play Store: 4.3
4. Bike Up!
Bike Up! merupakan salah satu game balap motor cross yang bisa dimainkan dengan mudah di smartphonekamu gaes. Di dalamnya kamu harus melewati daerah terjal serta halang rintangan.
Kamu juga bisa bermain bersama teman jika sudah mencapai level 14. Game kembangan FunGenerationLabini memiliki ukuran download sekitar 54 MB.
Nama: Bike Up!
Ukuran: 54 MB
Total Download: 5 Juta
Rating Play Store: 4.6
5. Ultimate MotoCross 3
Kamu ingin merasakan sensasi bermain sepeda thrill, maka cocok nih mainin game Ultimate MotoCross 3kembangan Dream-Up dengan ukuran aplikasi sekitar 37 MB.
Dengan grafis yang cukup menawan, game bakalan membuat kamu ketagihan untuk memainkannya. Akan tetapi, untuk mengendarai motor cross kamu, dibutuhkan latihan terlebih dahulu.
Nama: Ultimate MotoCross 3
Ukuran: 37 MB
Total Download: 1 Juta
Rating Play Store: 4.1
6. Bike Rivals
Bike Rivals merupakan game motor cross yang baru dari Miniclip. Kamu harus menjadi yang tercepat untuk mendapatkan 3 bintang dan memenangkan permainan.
Dengan kontrol yang sederhana, kamu bisa melakukan berbagai macam trik seperti Wheelies, Backflips, dan Frontflips. Game ini memiliki ukuran download sekitar 47 MB.
Nama: Bike Rivals
Ukuran: 47 MB
Total Download: 5 Juta
Rating Play Store: 4.2
7. HillBike Galaxy Trail World 2
Game balap motor cross selanjutnya yang bisa kamu mainkan di smartphone adalah HillBike Galaxy Trail World 2. Tentunya game ini sangat menantang untuk dimainkan loh.
Grafik yang dihasilkan oleh game ini sangat lah jernih. Terlebih lagi kontrol terhadap motor yang kamu kendarai juga cukup mudah.
Nama: HillBike Galaxy Trail World 2
Ukuran: 91 MB
Total Download: 1 Juta
Rating Play Store: 4.3
8. Motocross Games
Game balap motor cross selanjutnya yang bisa kamu mainkan adalah Motocross Games. Game ini sangat mudah untuk dimainkan oleh banyak kalangan, mulai dari anak-anak hingga orang dewasa.
Game ini dikembangkan oleh Tiny Lab Games, dengan ukurannya mencapai 50 MB. Untuk pengaturan kontrolnya, game ini terbilang cukup mudah gaes.
Nama: Motocross Games
Ukuran: 50 MB
Total Download: 10 Juta
Rating Play Store: 4.1
9. GX Racing
GX Racing merupakan game balap motor cross yang bisa kamu mainkan di smartphone. Kamu bisa memilih motor mana yang ingin kamu gunakan serta karakter yang sangat menggemaskan.
Untuk memainkan game ini juga cukup mudah, jadi pas banget buat ngilangin rasa bosan kamu. GX Racingsendiri memiliki ukuran download sekitar 79 MB.
Nama: GX Racing
Ukuran: 79 MB
Total Download: 1 Juta
Rating Play Store: 4.6
10. MTX GP
Game motor cross terbaik selanjutnya adalah MTX GP. Game ini benar-benar membuat kamu menjadi seorang bikers sejati. Pasalnya game seru ini akan menyuruh kamu untuk mengendalikan motor cross sebaik mungkin.
Upgrade motor cross kamu agar menjadi yang paling cepat. Kamu juga bisa bermain bersama orang lain secara online, atau bermain bersama teman dalam mode multiplayer.
Nama: MTX GP
Ukuran: 71 MB
Total Download: 500 Ribu
Rating Play Store: 4.0
Nah, itulah beberapa game balap motor cross terbaik yang bisa dimainkan di smartphone kamu.