10 Game Untuk Melatih Kemampuan Bahasa Inggris Versi Android

Epic99.com – Game untuk melatih kemampuan bahasa Inggris. Bahasa Inggris merupakan bahasa internasional yang penting. Terutama di zaman yang serba digital ini, kemampuan bahasa Inggris banyak di butuhkan di semua kalangan. Mulai dari pendidikan hingga pekerjaan.

Selain itu dengan kemajuan teknologi yang semakin canggih, kamu bisa dengan mudah belajar bahasa Inggris kapanpun dan di manapun. Bahkan kamu juga bisa mengembangkan kemampuan bahasa Inggris hanya dengan bermain game online di rumah.

Nah untuk kamu yang penasaran, berikut ini beberapa game online yang secara tidak langsung akan melatih kemampuan bahasa Inggris yang kamu miliki.

1. Anagram

Menjadi salah satu rekomendasi game yang bisa kamu mainkan untuk melatih kemampuan bahasa Inggris. Anagram mengharuskan kamu untuk mengubah satu kata dengan banyak kata lainnya. oleh karena itu nantinya kamu akan mendapatkan banyak kosakata dalam bahasa Inggris.

Selain itu kamu juga bisa lebih mengingat kosakata yang sudah kamu dapatkan sebelumnya dalam permainan ini.

Download Anagram

2. Crossword Puzzle

Game lainnya yang bisa kamu mainkan untuk melatih kemampuan bahasa Inggris yang kamu miliki adalah Crossword Puzzle. Di mana aplikasi ini akan membuatmu menjadi kaya akan kosakata dalam bahasa Inggris.

Nantinya dalam permainan Crozzword Puzzle ini kamu di haruskan untuk menjawab dari setiap pertanyaan yang di ajukan.

Download Crossword Puzzle

3. Hangman Games

Menjadi salah satu game yang bisa kamu mainkan untuk melatih skill Bahasa Inggris yang kamu miliki. Hangman Games sendiri merupakan aplikasi tebak kata yang bisa kamu mainkan dengan mudah. Di mana nantinya kamu hanya perlu menentukan tema permainan.

Selanjutnya kamu akan di minta untuk bisa menyelamatkan seseorang yang ingin di hukum gantung dengan menebak setiap huruf menjadi sebuah kata.

Download Hangman Games

4. Improve English: Word Games

Merupakan permainan kata yang membantu kamu melatih kemampuan bahasa Inggris mulai dari writing, speaking, hingga vocabulary. Nantinya dalam permainan ini akan ada banyak sesi yang bisa kamu pilih sesuka hati.

Download Improve English : Word Games

5. Learn English Vocabulary Game

Kamu bisa melatih kemampuan bahasa Inggris yang kamau miliki dengan bermain game Learn English Vocabulary Game. Dimana dalam permainannya kamu akan mempelajari kosakata bahasa Inggris dengan mudah.

Selain itu game ini merupakan game offline yang bisa kamu mainkan secara gratis. Tidak hanya itu saja, didalamnya terdapat banyak mini game untuk bisa kamu mainkan.

Download Learn English Vocabulary Game

6. Miming Games

Game yang satu ini mengharuskan kamu untuk memperagakan berbagai perilaku mulai dari binatang, pekerjaan, ataupun kegiatan lainnya. Selanjutnya kamu diharuskan untuk memperhatikan gerak – gerik yang ada dalam permainan dan kemudian kamu akan menebaknya.

Selain itu game yang satu ini juga terbilang cukup ampuh serta mempu melatih kemampuan bahasa Inggris kamu dengan mudah.

Download Miming Games

7. Train your Brain

Gamre yanang satu ini akan melatih kamu untuk bisa mengingat dan mengamati apa yang kamu lihat dengan menggunakan bahasa Inggris. Dengan begitu kamu bisa menambah kosakata yang kamu ketahui menggunakan bahasa Inggris.

Download Train your Brain

8. Simons Says

Kamu bisa memainkan Simons Says untuk sekaligus melatih kemampuan bahasa Inggris yang kamau miliki. Selain itu permainan yang satu ini juga sangat sederhana yakni dengan membuaat lingkaran besar. Nantinya akan ada instruktur yang akan berada ditengah.

Disini kamu akan belajar bahasa Inggris melalui instruktur tersebut yang mengucapkan kalimat menggunakan Bahasa Inggris.

Download Simons Says

9. What’s Missing

Game yang satu ini memungkinkan kamu untuk melakukan identifikasi suatu benda dalam beberapa saat. Selanjutnya kamu harus mencari tahu sesuatu yang hilang dari gambar yang kamu lihat sebelumnya. Tidak hanya mengingat, dalam permainan ini kamu juga bisa emningkatkan pemahaman bahasa Inggris secara tidak langsung.

Download Whats Missing

10. Word Collect

Rekomedasi game online lainnya yang bisa kamu maiankan untuk melatih kemampuan bahasa Inggris adalah Word Match. Permainan yang satu ini tujuannya tidak lain dan tidak bukan adalah untuk melatih antonim dan juga sinonim pada kata.

Dimana kamu akan mencari pasangan dari kata – kata berbahasa Inggris.

Download Word Collect

Nah itulah beberapa game yang bisa kamu mainkan untuk bisa melatih kemampuan bahasa Inggris. Selain itu game yang telah di sebutkan diatas juga merupakan game sederhana sehingga kamu bisa memainkannya dengan mudah.***