Cara Menambahkan Bot di Discord dengan Mudah dan Terlengkap

Epic99.com – Cara menambahkan bot di Discord. Merupakan aplikasi chatting yang seringkali di hubungkan dengan gamers dan pegiat IT. Dscord terbilang cukup populer dan banyak di gunakan. Selain itu sebenarnya Dscord sendiri tidak hanya bisa di gunakan untuk gamers maupun pegiat IT saja, di mana aplikasi ini tidak berbeda dengan aplikasi chatting lainnya sehingga kamu bisa menggunakannya untuk berkomunikasi bersama teman dan keluarga.

Untuk tambahan hiburan, kamu bisa menambahkan bot pada aplikasi Dscord. Namun jika belum mengerti caranya, berikut ini langkah yang bisa di praktekkan :

Apa itu aplikasi Discord ?

Discord merupakan platform perpesanan yang berasal dari Amerika. Di mana aplikasi ini sengaja di rancang untuk bisa membangun komunitas. Selain itu pengguna akan bisa melakukan berbagai aktifitas di dalamnya mulai dari panggilan suara, panggilan video, pesan teks, media, file, dan masih banyak lagi yang lainnya. Aplikasi yang satu ini seringkali di gunakan untuk membuat konten, bahkan hingga mengembangkan forum.

Fungsi Bot pada aplikasi Dscord

Sebelum kamu mengetahui bagaimana cara menambahkan bot pada aplikasi Discord. Ada baiknya kamu mengenal fungsi dari bot di aplikasi ini terlebih dahulu. Untuk kamu ketahui bot Discord sendiri memiliki fungsi yang tidak jauh berbeda dengan bot pada umumnya seperti bot WhatsApp maupun bot Telegram. Bot pada aplikasi ini berfungsi sebagai asisten di mana kamu bisa menjalankan perintah dengan mudah mulai dari menjalankan musik, bahkan hingga memberikan informasi terupdate.

Cara menambahkan bot pada aplikasi Discord

Setelah mengetahui fungsinya mungkin kamu akan semakin tertarik untuk menambahkan bot Discord. Cara yang harus kamu lakukan juga terbilang cukup mudah. Berikut beberapa yang bisa di praktekkan :

  • Langkah pertama yang bisa kamu lakukan adalah dengan masuk pada situs Dscord.
  • Selanjutnya kamu bisa masuk pada situs penyedia bot yang di khususkan untuk Discord atau kamu bisa langsung masuk pada link berikut. : Situs Bot Discord.
  • Kemudian pilih bot yang ingin di tambahkan. Di mana kamu bisa memilih berdasarkan kategori.
  • Sesuaikan bot dengan kriteria dan fungsinya.
  • Langkah selanjutnya adalah dengan mengundang bot ke server.
  • Nantinya dalam proses penambahan bot maka kamu akan di mintai untuk melakukan verifikasi.
  • Setelah melakukan verifikasi, maka secara otomatis bot yang di pilih akan masuk kedalam server yang kamu miliki.

Cara menghapus bot

Tidak hanya bisa menambahkan bot saja, nantinya kamu bisa menghapus bot pada aplikasi yang satu ini dengan mudah. Selain itu sebagai informasi biasanya bot akan di hapus apabila terdapat ketidakcocokan atau bisa jadi di karenakkan kamu tidak sengaja menambahkannya. Berikut cara mudah menghapus bot yang bisa kamu praktekkan:

  • Langkah pertama adalah dengan mencari bot yang ingin di hapus.
  • Kemudian klik kanan lalu klik Kick.
  • Selanjutnya kamu bisa memasukkan alasan mengapa ingin menghapus bot tersebut dari server yang kamu miliki.
  • Jika sudah maka secara otomatis bot akan terhapus dari server sesuai dengan keinginan.

Demikian beberapa cara mudah menambahkan bot pada aplikasi Dscord. Di mana kehadiran bot pada aplikasi ini memberikan pengalaman berbeda yang bisa kamu rasakan saat menggunakannya. Selain itu Bot juga memudahkan kamu untuk melakukan berbagai hal di aplikasi Dscord. Sekian.

Baca Juga :

***